Hari Lalu Lintas Ke-67, Satuan Lantas Polres Bitung Bagi Paket Sembako Buat Warga Miskin

    Hari Lalu Lintas Ke-67, Satuan Lantas Polres Bitung Bagi Paket Sembako Buat Warga Miskin
    Kapolres bersama Kasat Lantas Polres Bitung bagi Paket Sembako Bagi Warga kurang mampu

    BITUNG - Satuan Personel Lalu lintas Polres Bitung dipimpin Kasat Lantas AKP Awaluddin Puhi SIK laksanakan Kegiatan Pembagian Bantuan Sosial ( Bansos ) berupa paket Sembako. Selasa (13/09/2022).

    Di mulai pikul 09-00 Wita, kegiatan  dalam rangkaian Hari Lalu Lintas Ke-67 ini  dipimpin langsung Kapolres Bitung AKBP Alam Kusuma S Irawan SH SIK MH, diikuti Kasat Lantas dan 5 Personil Satuan Lantas Polres Bitung.

    Menurut Kasat Lantas AKP Awaludsin Puhi SIK Bahwa Kegiatan ini masih dalam rangkaian Hari Lalu Libtas Ke-67  dimana bantuan itu Menyasar masyarakat kurang mampu,

    " Ini dalam rangkaian Hari Lalu Lintas Ke-67,   ada  Sejumlah 20 Paket sembako dibagikan kepada masyarakat kurang mampu." Jelasnya.

    " Hingga berakhir pukul 12-00 Wita kegiatan berjalan baik tertib dan lancar, " sambungnya

    (AH).

    bitung
    Abdul Halik Harun

    Abdul Halik Harun

    Artikel Sebelumnya

    3 Remaja Pelaku Panah Waer Dan Sajam Di...

    Artikel Berikutnya

    Brigpol Rochim Lakukan Pemeliharaan dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Hidayat Kampai: Generasi Stroberi? Bukan, Kami Ini Generasi Guava yang Tangguh!
    Hendri Kampai: Puluhan Tahun Mengabdi, Apa yang Kalian Harapkan, Guru Honorer?

    Ikuti Kami